Apabila menyebut kata bakteri mungkin
banyak diasosiakan dengan penyakit. Padahal ada juga juga bakteri baik yang
justru dapat untuk mencegah dan mengobati penyakit. Salah satu bakteri baik
tersebut adalah lactobacillus acidophilus dan lactobacillus rhamnosus.
Jenis bakteri baik tersebut yaitu Lactobacillus sangat bermanfaat untuk
kesehatan terutama pada anak-anak. Bakteri baik ini mempunyai dua kelebihan
yaitu dapat untuk tidak mudah mati dan dapat untuk berkembang biak dengan mudah
di saluran pencernaan.
Dimana manfaat utama yang dapat dirasakan
untuk kesehatan anak-anak dari bakteri baik lactobacillus tersebut adalah
sebagai berikut ini:
- Manfaat pertama adalah dapat untuk mencegah diare secara efektif.
Bakteri ini dapat untuk memproduksi asam laktat yang mempunyai manfaat
untuk membunuh bakteri yang dapat merugikan saluran pencernaan. Sehingga apabila
mengkonsumsi obat yang mempunyai kandungan bakteri ini dapat untuk
mencegah gejala diare pada anak.
- Manfaat kesehatan selanjutnya yang dapat diberikan adalah dapat
untuk menyehatkan organ hati dan juga saluran cerna. Hal tersebut
dikarenakan bakteri ini dapat untuk menurunkan efek kerusakan yang terjadi
pada organ hati. Selain itu bakteri ini juga dapat untuk memproduksi asam
empedu sehingga akan membuat metabolisme lemak.
- Manfaat selanjutnya adalah dapat untuk meningkatkan imunitas karena
dapat memproduksi asam laktat dan asam asetat.
Sehingga dengan berbagai manfaat tersebut,
bakteri baik lactobacillus merupakan kandungan yang tidak bisa diabaikan.
Seperti misalnya ketika anak mengalami diare maka obat yang paling ampuh adalah
dapat untuk memberikannya probiotik untuk anak diare dan intoleransilaktose. Dimana ada banyak sekali obat yang diare yang dapat digunakan
untuk anak seperti yang disediakan di Go Apotik dengan pilihan merek dan
kelebihan seperti berikut ini:
- Lacto B kemasan serbuk box 1 gram yang mempunyai harga 6 ribuan.
Obat ini dapat digunakan untuk obat diare dan juga pencegah intoleransi
laktosa pada anak.
- Interzin bentuk obat sirup 60 Ml dengan harga 30 ribuan yang dapat
untuk mengganti cairan tubuh.
- Kanina 40 mg merupakan obat yang dapat digunakan untuk obat diare tanpa diketahui penyebabnya.
Comments
Post a Comment